Legenda Bandung Bondowoso Alkisah, hiduplah seorang putra Raja dari kerajaan Pengging bernama Bandung Bondowoso. Bandung berhasil membunuh Prabu Baka, seorang Raja serakah dari kerajaan musuh yang memiliki seorang anak gadis bernama Lara Jonggrang. Raja Pengging sangat bangga terhadap Bandung, karena telah membunuh Prabu Baka. Raja yakin bahwa Yang Maha Kuasa telah memakai Bandung untuk menghukum […]
Read More